Bahkan penguntit pernah mencoba membobol rumahnya tersebut.
Namun begitu walaupun Kendall telah membeli rumah barunya, ia masih merasa ada yang kurang dari rumahnya tersebut dan memilih untuk merenovasinya.
Rumah mewah miliknya tersebut pun pernah ia pamerkan lewat instagram story miliknya.
Ruangmakan Kendall yang baru direnovasi inikini dilengkapi dengan meja kayu besar, kursi rotan, lampu beraksen emas dan foto-foto vintage.
Selain itu dindingnya pun dicat berwarna netral.
RumahKendall initerlihat lebih hangat daripada dekorasi minimalis namun agresif yang disukai oleh Kim Kardashian dan Kanye West.
Rumahjuga mudah dikenali melalui aksen berlengkung di seluruh bagian rumah.
Dengan bayarannya yang luar biasa tersebut tentu saja rumah mewahnya ini sangat sepadan ya!(*)