IDEAonline- Seringkali saking sibuknya kita tidak sempat merawat diri.
Saking lelahnya, kita sering melakukan kelalaian kecil seperti tidakmencuci wajah sebelum tidur.
Baca Juga : Saling Cinta, Artis-artis Ini Memilih Pindah Agama Mengikuti Pasangannya, Ada yang Berujung Kesedihan!
Atau yang paling parah adalah tidak keramas atau mencuci rambut karena menganggap tidak punya waktu untuk mengeringkan rambut.
Kelalaian ini tentu menimbulkan masalah pada tubuh seperti jerawat pada wajah atau rambul lepek.
Rambut yang lepek tentu mengganggu penampilan kita.
Tidak hanya itu, rambut lepek akan menimbulkan rasa tidak nyaman dan bau kulit kepala yang tidak sedap.
Baca Juga : Penampilan Jeremy Teti yang Bertato dengan Rambut Baru Bikin Pangling, Warganet: Ngondek
Terkadang saking berminyaknya, produk shampobiasabahkan tidak bisa menyelesaikan masalah rambut ini.
Atasi dengan Sabun Cuci Piring
Masa, sih, sabun cuci piring bisa dipakai untuk rambut?
Jawabannya adalah bisa!