Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Rasakan Sensasi Menginap di Kabin Kayu di Pedalaman Hutan Kalimantan

Agnes - Kamis, 28 Februari 2019 | 16:00
Kabin di Taman Nasional Sebangau
IDEA/Agnes

Kabin di Taman Nasional Sebangau

IDEAonline-Bagaimana jika kamu diharuskan menginap di tengah hutan?

Apakah kamu membayangkan bahwa harus menginap di dalam tenda dan akan merasakan tidak nyaman?

Terutama membayangkan bahwa sewaktu waktu hujan akan turun dan binatang liar akan datang.

Namun bagaimana jika kamu justru menginap di dalam kabin yang nyaman dan eksotis.

Seperti kabin yang ada di Taman Nasional Sebangau, Punggualas, Kalimantan Tengah.

Baca Juga : Identik dengan Kesan Suram, Inilah 5 Cara Aplikasikan Dinding Hitam pada Ruangan

Di dalam hutan yang luasnya hampir mencapai setengah juta hektar yang juga merupakan habitat asli orang utan ini, kita bisa merasakan tinggal di dalam kabin kayu.

Terletak bersisian dengan pusat riset, terdapat dua kabin dengan bentuk yang sama.

Fasilitas yang lengkap juga membuat pengunjung nyaman.

Inilah tampilannya.

Baca Juga : Dulunya Pos Jaga Abad ke-12, House Cicaleto Kini Diubah Jadi Rumah Tinggal yang Mewah!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular