Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Inilah Penyebabnya Lampu Kamar Tidur Sebaiknya Dibedakan dari Ruang Lainnya

IDEAonline - Sabtu, 02 Maret 2019 | 20:10
Untuk ruang tidur, kamu dapat memilih lampu yang diletakkan pada tempat tidur tepat di bagian atas kepala.
Interior Design Ideas

Untuk ruang tidur, kamu dapat memilih lampu yang diletakkan pada tempat tidur tepat di bagian atas kepala.

IDEAonline - Pencahayaan memiliki peranan yang sangat penting dalam penataan rumah.

Dengan pencahayaan yang tepat, rumah dapat membuat penghuninya merasa nyaman.

Karenanya, harus pintar-pintar mengatur pencahayaan di dalam rumah.

Terlebih lagi, beda ruangan beda juga fungsinya.

Hal itulah yang harus disesuaikan.

Dikutip dari The Hindu, ruang dapur membutuhkan cahaya yang cenderung lebih terang.

Baca Juga : Dibangun Sejak 1987, Hotel Tua dan Terbengkalai Ini Kini Disulap Jadi Pertunjukan Cahaya yang Menakjubkan!

Kegiatan memasak akan semakin menyenangkan jika menggunakan lampu dengan penyebaran cahaya yang merata di ruangan itu.

Apalagi, memasak seringkali menggunakan peralatan yang tajam, seperti pisau.

Penerangan yang cukup akan membantu kamu lebih berhati-hati dalam menggunakan peralatan tersebut.

Sebaliknya, untuk kamar tidur, lebih baik untuk tidak menggunakan lampu dengan cahaya yang menyebar seperti untuk dapur.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular