Follow Us

Mau Tau Fungsi Sculpture di Taman Hingga Cara Merawatnya? Ini Dia!

Fatur Rohman - Rabu, 24 Juli 2019 | 10:50
                               Salah satu rumah dengan taman depan yang bertemakan bebatuan. Batu besar yang ada setelah pagar bersifat mengundang.
LOKASI: Kawasan Ebeleben, Jerman.

Salah satu rumah dengan taman depan yang bertemakan bebatuan. Batu besar yang ada setelah pagar bersifat mengundang.

Laporan Tabloid Rumah 209

IDEAonline -Sculpture bukan sekadar elemen tambahan, melainkan merupakan “roh” bagi sebuah taman.

Dalam bahasa sehari-hari, sculpture kita kenal dengan sebutan patung.

Baca Juga: Jiwa Miskin Ku Bergetar, Ed Sheeran Habiskan Rp69 Miliar untuk Beli Rumah Mewah Tetangganya, Alasannya Bikin Ngakak!

Orang mengetahui benda ini sebagai elemen tambahan pada area rumah.

Sculpture memang bisa diletakkan di mana pun, tergantung keinginan si penghuni rumah.

Bisa sebagai elemen interior, bisa juga sebagai elemen eksterior.

Namun, sebagian besar orang mengenal sculpture sebagai ornamen hardscape pada taman yang fungsinya membuat tampilan taman tidak monoton.

                               Repetisi pada sculpture ini merupakan salah satu bentuk serial vision bentuk abstrak. Peletakan batu-batu dengan bentuk dan tinggi yang tidak seragam namun harmonis mempunyai arti sendiri di dalam taman.
LOKASI: Erfurt, Jerman.

Repetisi pada sculpture ini merupakan salah satu bentuk serial vision bentuk abstrak. Peletakan batu-batu dengan bentuk dan tinggi yang tidak seragam namun harmonis mempunyai arti sendiri di dalam taman.

Dalam hal ini, sculpture akan memperkaya view pada taman, sehingga suasana yang tercipta lebih beragam.

Material sculpture pada taman, umumnya terbuat dari batu atau semen cetak.

Beberapa ada yang menggunakan fiber yang lebih ringan dari semen.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular