Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Hadirkan Ruang Multifungsi di Ruang Kerjamu, Ampuh Kurangi Stres di Rumah

Fatur Rohman - Kamis, 07 Mei 2020 | 10:00
Tips Hadirkan Ruang Multifungsi di Ruang Kerjamu, Ampuh Kurangi Stres di Rumah
Kompas.com

Tips Hadirkan Ruang Multifungsi di Ruang Kerjamu, Ampuh Kurangi Stres di Rumah

IDEAonline usulkan ruangan tersebut dibagi menjadi 2 ruangan yang ukurannya kurang lebih sama besar, dengan pembagian sebagai berikut.

Ruang Multifungsi

Ruang Multifungsi

• Ruang 1, ruang kerja yang sifatnya lebih formal, dan mungkin dapat digunakan untuk bertemu atau rapat dengan klien Ibu.

Baca Juga: Uniknya Bambu yang Digunakan sebagai Tirai, Parstisi, dan Rumah Lampu

Baca Juga: Wow! Sterilnya Hotel Masa Depan Pasca Pandemi Covid-19, dari Ozon Pemurni Udara hingga Material Anti Bakteri Bakal Digunakan

Meja kerja sedapat mungkin menghadap ke ruang luar atau taman agar kesegarannya dapat membantu menurunkan beban kerja di ruang ini.

Kalau dapat dibuatkan akses pintu ke taman akan jauh lebih baik, agar rutinitas kerja dapat diselingi dengan suasana taman yang asri.

• Ruang 2, ruang kerja yang sifatnya lebih rileks.

Dapat digunakan untuk melakukan pekerjaan yang sifatnya lebih santai, mengisi waktu luang di antara kerja, mengerjakan hobi ibu membuat handycraft, atau juga bisa dilengkapi dengan audio video, atau TV set sebagai tambahan.

• Pembatas ruang 1 dan ruang 2, saya usulkan berupa lemari dinding setinggi plafon menghadap ke ruang 1 untuk diisi buku-buku referensi hukum dan dokumen lainnya.

Di belakangnya dapat dibuatkan rak menghadap ruang 2, untuk menyimpan handycraft. Untuk penyelesaian ruang interiornya saya usulkan sebagai berikut.

ilustrasi rak buku -Tips Hadirkan Ruang Multifungsi di Ruang Kerjamu, Ampuh Kurangi Stres di Rumah

ilustrasi rak buku -Tips Hadirkan Ruang Multifungsi di Ruang Kerjamu, Ampuh Kurangi Stres di Rumah

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular