Follow Us

5 Fakta tentang Stainless Steel, Bikin Kamu Tak Ragu Menggunakannya

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 23 Mei 2020 | 09:31
Pintu dirancang lengkap dengan handle stainless.
FOTO: TAN RAHARDIAN /LOKASI: KEDIAMAN REINIR SANURIANSYAH – CUT LISA HANIDA,KEMANG PRATAMA, BEKASI/A

Pintu dirancang lengkap dengan handle stainless.

IDEAOnline-Stainless steel salah satu jenis material metal ini lazim kita jumpai pada benda-benda di sekeliling kita.

Kuat, mengilap, dan tidak berkarat, itulah beberapa kelebihan yang dimiliknya.

Tidak mengherankan jika material yang satu ini menjadi pilihan untuk berbagai kebutuhan.

Beberapa fakta berikut ini menjadi pertimbangan saat ingin menggunakannya.

Kuat dan Tahan cuaca

Ini menjadi pertimbangan utama ketika orang memilihnya sebagai material yang melengkapi fungsi dan keindahan rumah, misalnya pegangan pintu, railing tangga pagar dan balkon, rangka carport, dan rangka kanopi.

Baca Juga: Unik! Toko Kelontong Ini Punya Interior Stainless Steel dan Neon

Stainless cocok untuk desain dapur modern bergaya industrial.

Stainless cocok untuk desain dapur modern bergaya industrial.

Terkesan Modern

Ini merupakan pertimbangan mengapa stainless steel digunakan untuk furnitur yang mengisi rumah-rumah masa kini yang bergaya modern, misalnya untuk kaki meja dan kursi, table top di dapur, dan partisi ruang.

Futuristik

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular