IDEAonline –Feng Shui memandangkolam sangatberpengaruh bagikehidupan penghunirumah. Bagaimana agarpengaruhnya bisa baik?
Sebuah kolamdalam lingkungan rumah, dalam penjabaran Feng Shuidigunakan untuk meningkatkankualitas kemakmuran, sebab airdalam Feng Shui diidentikkansebagai bentuk kekayaanyang berlimpah.
Air itu sendiri mengawali kehidupan semua makhlukhidup, termasuk awal sejarah manusiadi bumi. Jadi, tanpa air, keberuntunganhidup pun dianggap musnah.
Lambang KemakmuranKisah klasik Feng Shui selalumelukiskan keseimbangan gunungdan air untuk menciptakan suasanayang harmonis.
Demikian pula realitaspenerapan Feng Shui dalam banguantradisional Tiongkok, baik untuk istanasampai rumah di pedesaan.
Baca Juga: Miliki Ruang Makan yang Terang di Siang Namun Gelap pada Malam Tiba? Ini Solusinya!
Semuabangunan tersebut menggunakanair untuk menciptakan keselarasan, sekaligus mewakili kemakmuran.Obyek air yang mewakilikemakmuran, menurut Feng Shuimemiliki kriteria berikut.
- Bila dilihat dari segi lokasi, air bisaberupa danau, sungai, atau kolamyang memiliki kondisi tenang.
- Bila dilihat dari segi sirkulasi, airbergerak dan mengalir dengan tenang, bukan air yang bergeloraatau berarus deras.
- Dilihat darikemurniannya, airmemiliki kejernihandan diutamakan yangberasal dari sumberalami (mata air atau puncak gunung).
Tempat yang memiliki ketiga kriteriadi atas, biasanya akanmemiliki kualitasenergi alam sejati dalam jumlah banyak. Qi sangat dibutuhkan untukmeningkatkan kualitas kesehatan bagimanusia dan mahluk hidup lainnya.
Qi identik dengan kemurnian ozonyang ada dalam kandungan udara, karenanya Qi juga sering disebutsebagai “hawa rezeki”.