IDEAonline –Sebenarnya seberapa pentingkah penggunaan Feng Shui dalam penataan sebuah taman? Rupanya sangat penting! Andajuga ingin menata taman rumah sesuaiaturan Feng Shui? Bisa! Simak saja artikelberikut ini.
Kita akan berkenalandengan penataan taman yangmenghadap ke arah lain dalam penjurumata angin.
Baca Juga: Perlu Diingat Sebab Cat Mengelupas, Ini Alasan dan Cara Mengatasi!
Jangan lupa, tentukan dulu arah hadap taman Anda dengantepat sebelum mencontek salah satuide berikut.
Sebab, arah hadap yangberbeda menuntut penataan yangberbeda pula. Arah hadap ini akanmenentukan elemen utama—sepertiair, api, bumi, dan logam—apayang dimiliki oleh taman itu.
Jikaditelusuri lebih lanjut, arah hadap inisesungguhnya berkaitan dengan kondisicahaya matahari yang diterima olehtaman (dan juga rumah).
Taman Menghadap ke Timur Laut
Arah hadap yang satu inijuga memiliki bumi sebagai elemenutamanya.
Bedanya dengan arahutara, arah timur laut ditetapkanmemiliki elemen bumi kecil, sementara arah utara memiliki elemenbumi besar.
Disesuaikan denganelemen ini, pengunaan batu-batuanmacam batu kali, batu koral, atau batu hias lain akan cocok bagi taman yangmenghadap ke arah timur laut.