Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Suka Tabrak Motif Saat Menata Rumah? Bisa Jadi Anda Pecinta Gaya Ekletik, Ini Triknya Biar Sukses

Maulina Kadiranti - Kamis, 01 April 2021 | 10:30
Eklektik tidak monoton dan jadi solusi perpaduan beberapa gaya berbeda.

Eklektik tidak monoton dan jadi solusi perpaduan beberapa gaya berbeda.

IDEAOnline - Tak selalu berkesan berantakan, gaya campur aduk ala ekletik ternyata bisa berkesan ciamik jika dipadukan dengan benar.

Jika IDEA lovers tak sungkan saatmenabrakkan berbagai warna dan corak dalam suatu tampilan, bisa jadi Anda pecinta gaya ekletik.

Kata eklektik berasal dari bahasa Yunani eklektikos, yang berarti memilih yang terbaik.

Asal katanya adalah eklektos yang artinya memilih.

Baca Juga: Waspada Tetanus dari Benda Berkarat, Penyebab dan Cara Mencegahnya

Baca Juga: Padahal Bisa Gelontorkan Rp 10 M Untuk Gelar Nikahan, Enggak Sangka Tania Nadira Pernah Jualan Es Potong Demi Sambung Hidup Bersama Tommy Kurniawan, Begini Kondisi Dapurnya Kala Itu!

Dalam Thesaurus Bahasa Indonesia diartikan sebagai pilih-pilih atau selektif.

Kata ini lebih dulu dikenal di kalangan filsuf, baru kemudian mulai diterapkan dalam gaya arsitektur, hingga merambah ke ranah arsitektur interior.

Gaya eklektik ini muncul pada awalnya karena keingingan memperkaya satu aliran tertentu.

Dimulai di kawasan Eropa hingga penjelajahan budaya dan penerapkan arsitektur Eropa di setiap jajahannya.

Baca Juga: Ini Alasan Pilih Genting Lembaran dibanding Kepingan, Plus Minusnya!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular