Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Menanam Anggur di Apartemen Buahnya Lebih Lembut dan Manisnya Pas, Ini Caranya!

Johanna Erly Widyartanti - Sabtu, 17 Juli 2021 | 17:30
Ilustrasi pohon anggur.
PIXABAY/TUKU

Ilustrasi pohon anggur.

IDEAOnline-Buah anggur pun bisa kamu tanam di pekarangan rumah atau apartemen yang memiliki lahan sempit. Bahkan, buahnya lebih lembut dan manisnya pas.

“Anggur yang ditanam di rumah lebih kecil dan lebih lembut daripada yang dibeli di toko, tetapi memiliki keseimbangan yang baik antara anggur asam dan manis,” kata Alex Ng dari SG Grapegrowers seperti dilansir dari Her World, Senin (5/4/2021).

Idea Lovers yang akan memulai menanam anggur sendiri di apartemen atau rumah mungil, berikut langkahnya.

1. Pastikan stek batang anggur berkualitas

Beli stek batang anggur dari pembibitan mana pun. Stek pada batang cokelat yang lebih keras yang tidak terlalu hijau atau empuk biasanya akan lebih mudah tumbuh.

2. Tanam batang anggur dengan cara yang benar

Pangkas batang anggur dan masukkan ke dalam tanah taman yang lembap.

Jauhkan dari sinar matahari langsung.

Sirami setiap hari, tetapi jangan terlalu banyak, tuangkan air secukupnya agar tanah tidak terlihat atau terasa kering.

Baca Juga:Dapur Putih-Cokelat yang Memikat dengan Lemari Penyimpan Botol Anggur

Kini menanam anggur bisa di lahan sempit.

Kini menanam anggur bisa di lahan sempit.

3. Memindahkan tunas ke pot

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular