Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

10 Langkah Mewujudkan Dapur Ideal Spesifik Penuhi Kebutuhan Keluarga

Johanna Erly Widyartanti - Rabu, 28 Juli 2021 | 16:51
Ilustrasi-Penyimpanan di dapur aman dan praktis.

Ilustrasi-Penyimpanan di dapur aman dan praktis.

Pencahayaan yang cukup baik cahaya alami maupun buatan di dapur.

Pencahayaan yang cukup baik cahaya alami maupun buatan di dapur.

3. Alur yang pas.

Daftar kebutuhan sudah ada di tangan.

Pertimbangkanlah alur aktivitas dapur dengan ruang-ruang yang berbatasan langsung atau pun di dalam dapur.

4. Pencahayaan baik.

Baca Juga: PPKM Buat Piring Makin Numpuk, Jangan Dibiarkan, Hanya Butuh 10 Menit Dapur Kinclong Seketika!

Baca Juga: Rentan Terhadap Perubahan Suhu, Ternyata Simpan Telur di Rak Pintu Kulkas Malah Bikin Cepat Busuk

Salah satu syarat desain dapur yang baik adalah terpenuhinya pencahayaan untuk menunjang aktivitas di dalamnya.

Baik yang alami maupun buatan.

Tanpa cahaya, kegiatan memotong bahan makanan ataupun memasak akan terganggu.

5. Warna sesuai luasan

Secara psikologis warna-warna dalam skema hangat, seperti merah, jingga, dan kuning, dapat menjadi stimulus yang baik pada ruang makan dan dapur.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular