Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ruang Santai di Dalam Rumah Pemandangannya Tembok, Mana Bisa Rileks? Yuk Pindahin ke Luar Saja, Ini Caranya!

Johanna Erly Widyartanti - Minggu, 08 Agustus 2021 | 15:02
Ruang santai outdoor di samping rumah.
thinkoutsidegarden

Ruang santai outdoor di samping rumah.

IDEAOnline-Banyaknya kebutuhan ruang sering membuat keadaan di dalam rumah terasa sempit, kanan-kiri ketemu tembok.

Bagaimana bisa bikin ruang santai yang bikin rileks kalau lihatnya cuma tembok?

Sebenamya, bila ingin tempat santai yang lebih terbuka dan luas, Idea Lovers bisa membuatnya di luar ruang (outdoor), seperti halaman depan, halaman belakang, atau balkon.

Baca Juga: Memang Terkenal Aktif, ‘Kiano’ Anak Baim Wong Kejepit Pintu Kamar Mandi!

Baca Juga: Sukses Percantik Rumah dengan Lampu Dekoratif, Intip Trik yang Dilakukan Ahli Lighting Yuk

Bila tempat santai diletakkan di luar, kamu bisa menikmati segamya sinar mentari yang bersahabat di pagi hari.

Duduk sambil membaca koran, ditemani secangkir kopi sebelum berangkat kerja, akan menjadi momen spesial yang membangkitkan semangat di setiap padi.

Di malam hari, area ini bisa menjadi tempat yang nyaman untuk bertukar cerita bersarma istri atau suami, atau mungkin juga anak-anak sebelum berangkat ke peraduan.

Bila bulan bersinar, ruang ini akan terasa lebih romantis.

Di ujung minggu, kamu bisa menyambut senja dengan duduk santai membaca novel kesayangan.

Keuntungan lain, kamu tak perlu meletakkan penerangan khusus.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular