Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cara Mudah Ciptakan Taman Bermain Anak di Area Belakang Rumah

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 26 Agustus 2021 | 08:35
Ilustrasi taman bermain anak.
Architectaria

Ilustrasi taman bermain anak.

IDEAOnline-Sebuah tempat bermain bagi anak perlu diciptakan agar membuatnya betah di rumah.

Tak perlu harus punya lahan yang luas. Area terbatas pun bisa IDEA Lovers manfaatkan dengan pengolahan yang cermat.

Tempat bermain anak terbuka atau outdoor memang nyaman, namun berpotensi bikin kotor rumah di saat hujan.

Kalau kamu takut tanah merah mengotori areataman utamanya saat becek sehabis hujan, buat saja area main berupa taman kering

Lantai kering ini bisa menggunakan berbagai material seperti semen atau bebatuan.

Cara paling praktis, kamu bisa langsung “menyiram” lantaitaman dengan koral putih hingga semua permukaannya tertutup.

Namun, jika ingin menciptakan lantai taman yang lebih atraktif, bisa dengan cara menciptakan pola kotak-kotak menggunakan semen.

Baca Juga: Kolam Ikan Koi di Taman Belakang, Posisinya di Atas Dak Septictank

Lantai dibuat dengan perkerasan dengan paduan rumput untuk mencegah kotor.

Lantai dibuat dengan perkerasan dengan paduan rumput untuk mencegah kotor.

Pola tersebut bisa diisi dengan batu alam berbagai warna sesuai keinginan.

Agar batu tidak berhamburan, dibuat perbedaan level antara lantai dengan garis pembatas dari semen.

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular