Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

DKAI Ajang Kreasi dan Inovasi Anak Usia Sekolah dari Rumah, Tantang Generasi Muda Indonesia Ciptakan Penemuan

Johanna Erly Widyartanti - Kamis, 28 Oktober 2021 | 16:06
Ilustrasi anak sedang mencuci tangan dengan alat cuci tangan.
Dancow

Ilustrasi anak sedang mencuci tangan dengan alat cuci tangan.

IDEAOnline-Generasi muda Indonesia harus memiliki semangat berinovasi sejak dini untuk menjawab tantangan-tantangan zaman.

Inovasi-inovasi baru di berbagai bidang sangat dibutuhkan, terutama di tengah pandemi Covid-19.

Tak hanya menjadikan sesuatu lebih efisien, inovasi seringkali lahir dari kepedulian manusia atas berbagai isu yang terjadi di sekitar.

Melansir Kompas. com, Pemerintah Republik Indonesia melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek), mendorong peningkatan kapasistas sumber daya manusia (SDM) melalui program DKAI (Dancow Kreasi Anak Indonesia) bersama Dancow.

Baca Juga: 7 Tips Jitu Mengusir Lalat dari Rumah, Pakai Flypaper yang Termudah!

Ini merupakan ajang kreasi dan inovasi anak usia sekolah dari rumah, untuk menciptakan penemuan.

Program DKAImerupakan ajang kreasi dan inovasi anak usia sekolah dari rumah, untuk menciptakan penemuan.

Terdapat 4 pilar inovasi yang diusung DKAI, antara lain:

  1. Inovasi bidang lingkungan
Inovasi ini didasari oleh kepedulian atas isu lingkungan seperti perubahan iklim, banjir, polusi udara, masalah sampah rumah tangga, dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Khawatir Tangan jadi Kasar karena CTPS Terus selama Pandemi? Begini Tips Memilih Sabun Cuci Tangan yang Aman

Penting untuk membangun kesadaran lingkungan sejak dini. Adanya wadah berinovasi di bidang ini diharapkan dapat membawa perubahan positif pada upaya penyelamatan lingkungan sekitar.

Editor : iDEA





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular