Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Masih Banyak yang Belum Tahu, Ternyata Ular Takut dengan Keset Ijuk, Ini Alasannya

Maulina Kadiranti - Senin, 09 Mei 2022 | 10:50
Sebelum Ular Masuk Rumah, Letakan Keset Ijuk di Depan Pintu dan Lihat yang Akan Terjadi!
National Geographic

Sebelum Ular Masuk Rumah, Letakan Keset Ijuk di Depan Pintu dan Lihat yang Akan Terjadi!

IDEAonline-Ular masuk ke rumah kerap terjadi di beberapa wilayah, terutama saat musim hujan. Ular yang masuk ke pemukiman akan sangat meresahkan karena berpotensi membahayakan.

Masyarakat perlu mengetahui alasan ular masuk ke rumah, agar tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

Ahli Hepertologi Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Amir Hamidy menjelaskan fenomena munculnya ular ke rumah di musim hujan merupakan hal yang wajar.

Rumah yang jarang dibersihkan juga menjadi salah satu alasan ular masuk ke rumah.

Ular sangat sensitif dengan bau yang tajam seperti bau dari pewangi atau pembersih lantai, maka dari itu membersihkan rumah dengan rutin dapat menjadi salah satu cara untuk mencegah ular masuk ke rumah.

Sedangkan, menurut Centre of Animal Control di Amerika, biasanya ular ada di dalam rumah karena seekor ular meletakkan telurnya di loteng, dan saat semua bayi ular menetas, setidaknya ada 20 anak ular di dalam rumah

Baca Juga:Terungkap Cara Agar Cahaya Masuk ke Dalam Rumah, Tanpa Harus Buat Jendela!

Baca Juga:Kamar Mandinya di Luar dan Tergolong Bobrok, Siapa Sangka Rumah Ini Dijual Seharga Rp 1 Miliar

Atau, rumah itu memiliki beberapa lubang masuk yang secara kebetulan dilewati ular, sehingga membuatnya terjebak di dalam rumah.

Selain suhu rumah yang hangat, telur ular di dalam rumah, atau ada lubang di dalam rumah, faktor lingkungan juga bisa memengaruhi.

Seperti rumah yang berada di dekat rawa, di dekat aliran sungai, atau di dekat hutan, juga bisa mengundang ular bersemayam di dalam rumah.

Bila demikian bagaimana cara menghindari ular masuk ke dalam rumah?

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular