Cara paling umum untuk mengatasi masalah ini adalah penggunaan pewangi kamar mandi atau karbol.
Namun jika IDEA lovers ingin menggunakan bahan yang alami dan juga ramah lingkungan, ini jawabannya.
Beberapa bahan di dapur IDEA lovers bisa menjadi jawaban untuk hal ini.
Bahan itu terbukti ampuh dalam menyerap bau tak sedap kamar mandi dan menyegarkannya.
1. Air kapur sirih
Kapur sirih sangat identik dengan orang tua zaman dulu.
Meski tergolong cukup sulit menemukan penjual air kapur sirih, tetapi kamu masih bisa mendapatkannya di pasar tradisional maupun toko khusus herbal.
Air kapur sirih dipercaya mampu mengusir bau kotoran dari binatang peliharaan.
Selain itu, IDEA lovers juga bisa menyiramkan air kapur sirih di kamar mandi untuk menghilangkan bau tak sedap.
2. Ampas kopi