IDEAonline-Saat ini, banyak sekali hunian yang berada di dekat sungai.
Tidak hanya sebagai tempat tinggal, tetapi bangunan yang digunakan sebagai penginapan, resort atau restoran yang menyajikan pemandangan langsung ke arah sungai.
Beberapa orang mengaku nyaman memiliki rumah yang terletak di sekitar sungai.
Baca Juga : 5 Cara Kurangi Polusi di Rumah, Bianya Tak Sampai Ratusan RIbu
Namun ada beberapa lainya yang mengaku tidak suka dengan alasan takut banjir, bau yang menyengat dari sungai serta pemandangan yang tidak menarik.
Menurut Fengshui, pada dasarnya elemen air baik untuk hunian.
Bahkan disarankan memiliki ikan di rumah untuk menjaga energi positif di rumah.
Tapi ada beberapa pertimbangan berdasarakan ilmu feng shui sebelum kamu memutuskan untuk membeli dan membangun rumah di dekat sungai.
Baca Juga : Inilah 4 Alasan Secara Feng Shui, Dapur Dijadikan Satu Dengan Ruang Keluarga
1. Jarak ke Sungai