Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Miliki Platform Tanpa Pintu, Stasiun di Jepang Dibuat hanya untuk Nikmati Pemandangan Alam

Maulina Kadiranti - Jumat, 04 Februari 2022 | 14:21
Stasiun di Jepang yang tidak memiliki pintu masuk dan keluar
boredpanda

Stasiun di Jepang yang tidak memiliki pintu masuk dan keluar

Baca Juga:4 Cara Membersihkan Kaca Jendela yang Dekil, Salah Satunya dengan Lemon!

Baca Juga:Dianggap Ampuh Basmi Covid 19, Ini Kata Ahli Soal Penggunaan Tisu Basah Disinfektan

Stasiun kereta di Jepang ini hanya dapat diakses satu arah.

Terletak di Nishikigawa Seiryu Line, stasiun, 'Seiryu Miharashi Eki,' yang diterjemahkan menjadi "Stasiun Platform Clear Stream Viewing" hanya dapat diakses dengan kereta api di Kereta Api Nishikigawa di Prefektur Yamaguchi.

Dengan aksesnya yang terbatas, tempat yang indah ini dibuat semata-mata sebagai tempat di mana pengunjung dapat menikmati pemandangan alam yang mengelilinginya.

Setibanya di stasiun, penumpang akan menemukan bahwa tidak ada tangga, landai, atau bahkan loket tiket, hanya ada peron disana.

Baca Juga:Berkolaborasi dengan The Trade Desk, KG Media Implementasikan Teknologi Unified Id 2.0

Baca Juga:Dijual Seharga Rp 1 Miliar, Rumah Rusak Ini Tak Miliki Kamar Mandi di Dalamnya!

Stasiun ini letaknya di Yamaguchi

Stasiun ini letaknya di Yamaguchi

Tujuannya memang penumpang tidak diarahkan untuk meninggalkan peron, karena hanya terdapat pemandangan alam dan rerumputan di sekeliling stasiun ini.

Sistem kereta api di Jepang tidak tertandingi oleh negara lain di seluruh dunia.

Baca Juga:Bingung Tentukan Letak WC atau Kamar Mandi? Lihat Penjelasan Ini Dulu!

Editor : iDEA

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular